latest news
SMA Sint Carolus menunjukkan komitmennya dalam mendukung keberlanjutan lingkungan dengan terpilih sebagai Sekolah Energi Bersih oleh Kanopi Hijau. Berfokus pada pemasangan panel surya dan pembangkit listrik tenaga angin di SMA Sint Carolus, yang bertujuan untuk mengurangi ketergantungan pada energi fosil, penerapan energi terbarukan dan mendukung upaya global dalam menghadapi perubahan iklim.
Bengkulu, 16 Juli 2024 – Dalam rangka memperkaya pengetahuan dan pengalaman peserta didiknya, Yayasan Tarakanita melalui TK, SD, dan SMP Sint Carolus mengadakan kunjungan ke Tabot 2024 yang bertempat di Lapangan Merdeka Bengkulu. Kegiatan ini juga merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS).
Yayasan Tarakanita Wilayah Bengkulu menggelar kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) 2024 dari berbagai jenjang pendidikan, mulai dari TK, SD, SMP, hingga SMA Sint Carolus Bengkulu. Kegiatan ini dilaksanakan serentak di semua unit sekolah untuk menyambut siswa baru dan mempersiapkan mereka menghadapi tahun ajaran yang baru. MPLS tahun ini berlangsung dari tanggal 15 Juli hingga 19 Juli 2024.
Our Events
Articles Update
Sebuah kehadiran yang penuh semangat terjadi di SD Sint Carolus Bengkulu. Selasa, (5/9) dua mahasiswa program pertukaran calon guru pra-layanan dari University of Santo Tomas, Manila, Filipina tiba di sekolah tersebut.
Dalam era modern ini keberlanjutan lingkungan menjadi salah satu isu kritis yang membutuhkan perhatian serius. Perubahan iklim, penurunan kualitas tanah dan air, serta berbagai masalah lingkungan lainnya menuntut kita untuk mencari solusi inovatif guna menjaga ekosistem bumi.
Cakupan Wilayah TARAKANITA BENGKULU
Why TARAKANITA?
Adaptive and Explorative Learners
Tarakanita Bengkulu menyiapkan generasi muda untuk menjadi Pembelajar yang adaptif & eksploratif menuju generasi cerdas berintegritas melalui:
- Pendidikan Karakter
- Pembelajaran Berbasis Riset
- Pembelajaran Seni & Budaya Bengkulu